Menurut data Internet Live States, Indonesia ada di ranking 12 untuk jumlah pengguna internet dunia di tahun 2016. Peningkatan pengguna internet di Indonesia meningkat di setiap tahunnya.

Peningkatan terbesar terjadi pada tahun 2015, sebesar 7.34%. Menurut Asosiasi Penyelenggara Jasa Internet Indonesia (APJII), penggunaan media sosial terbesar terletak pada Instagram sebesar 82.6%. Sebesar 90.5% pengguna jasa messenger diperoleh line sebagai peringkat terbesar. Peningkatan penggunaan Internet menjadi hal yang perlu diperhatikan. Penggunaan Internet secara bijak perlu dilakukan untuk menciptakan pengguna internet yang cerdas.
Ratna PH
Infografis oleh : Alina
Tambahkan Komentar