Musim liburan telah tiba, mengunjungi tempat-tempat wisata adalah salah satu cara mengisi waktu liburan. Jika anda berniat untuk mengunjungi tempat wisata yang berbeda dari biasanya, ada baiknya anda mengunjungi Pantai Coro yang terletak di selatan Kota Tulungagung, Jawa Timur.
Pantai ini hanya berjarak 1 jam perjalanan dari Kota Tulungagung. Keberadaanya yang masih alami dan belum banyak diketahui orang menjadikan pantai ini istimewa.
Ari Bima
Tambahkan Komentar